“Untuk itu, kami seluruh unsur kepengurusan LPON mengacungkan jempol untuk Pemprovsu dalam hal ini Dispora Sumut, yang telah getol untuk membangun sarana dan prasarana olahraga dalam menghadapi Sumut sebagai tuan rumah PON XXI 2024 bersama Provinsi Aceh.
Kami melihat progres dari Dispora Sumut sudah jelas untuk membangun sarana olahraga. Seperti saat ini telah dibangun dan sedang dalam tahap pengerjaan sarana olahraga di Desa Sena. Venue tersebut bukan hanya untuk PON saja, melainkan untuk Mesa mendatang, agar Sumut dapat melahirkan atlet kaliber nasional dan internasional,”pungkasnya. (Yon)