Kakanwil Ditjenpas Aceh Laksanakan Bintorwasdal di Lapas Lhoksukon – Laman 2 – Sinarsergai
AcehDaerah

Kakanwil Ditjenpas Aceh Laksanakan Bintorwasdal di Lapas Lhoksukon

×

Kakanwil Ditjenpas Aceh Laksanakan Bintorwasdal di Lapas Lhoksukon

Sebarkan artikel ini

 

Menanggapi arahan tersebut, Kepala Lapas Lhoksukon, Rian Firmansyah, menyatakan komitmennya. “Kami sangat berterima kasih atas arahan dan pengawasan langsung dari Bapak Kakanwil. Seluruh jajaran Lapas Lhoksukon siap menindaklanjuti setiap temuan, menjadikan SOP sebagai pedoman utama tugas kami, dan berkomitmen penuh mewujudkan Pemasyarakatan PRIMA,” ujar Rian.

 

Kegiatan Bintorwasdal ini menjadi momentum penting untuk mengevaluasi sekaligus memotivasi jajaran Lapas Lhoksukon dalam memberikan pelayanan publik yang berkualitas.

 

Zainal Abidin

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *