Tokoh Masyarakat Sergai H. Bahrum Abbas Apresiasi Kepedulian Darma Wijaya Bantu Masyarakat Susah

By Administrator Mei 19, 2020

Namun besar kecilnya bantuan tersebut, itu sesuai dengan rezeki yang diperolehnya. Tapi, kata Bahrum Abbas, kita janganlah hanya melihat besar kecilnya nilai nominal yang diberikan. Sebab, bantuan yang dibagikannya itu bukan berasal dari bantuan Propinsi Sumut maupun pusat. “Itu bantuan berasal dari isi dompet dan tambungan bisnis maupun usaha yang digelutinya diluar pemerintahan mungkin.”Ucap Bahrum Abbas.

Ia berharap akan banyak muncul sosok pemimpin seperti Darma Wijaya, yang rela berkorban dengan mengeluarkan dan menyisihkan uang pribadinya. Janganlah mencari keuntungan disaat masyarakat mengalami kesusahan. Jauhkan sikap kurang baik itu. Namun ia menyakini bahwa di Sergai ini tidak ada yang bersikap kurang baik dan semuanya berlomba-lomba berbuat kebaikan mengeluarkan uang pribadi membantu masyarakat yang terdampak Covid-19 dan angin puting beliung.

Salut dengan Darma Wijaya, semoga kedepan beliau semakin sukses menjalankan amanah yang bila diberikan oleh masyarakat nantinya dan tetap sehat wal’afiat, umur yang berkah dan ditambahkan rezeki oleh Allah SWT.Ungkapnya .(Red)

Related Post

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *