Ashari mengucapkam terimakasih kepada jajaran Kodim 0204 dalam berbagai kegiatan tidak hanya dalam rangka penanggulangan vaksin tapi juga dalam kegiatan-kegiatan yang lain tapi barangkali secara khusus amat sangat membantu ketika pandemi kemarin dan bapak-bapak sekalian berperan besar dalam upaya melaksanakan protokol kesehatan, vaksinasi dan lain-lain sebagainya, TNI bersama-sama dengan polri secara luar biasa menurut saya.
Diakhir sambutan Bupati memaparkan bahwa ini gambaran yang seharusnya memang terjadi dalam setiap peristiwa Pemerintah Kabupaten didukung sepenuhnya oleh TNI dan Polri, Sekali lagi saya sampaikan terima kasih.(SS/Kodim DS)





