Harapannya dengan tetap mengedepankan prinsip-prinsip GCG, kegiatan ini dapat meningkatkan sinergi dan kolaborasi antara PLN dengan Kejaksaan Negeri. Tidak hanya itu, melalui kegiatan ini juga dapat mewujudkan PLN yang semakin lincah dan lebih berintegritas.(aac)
Cegah Penyimpangan dan Kerugian Negara, PLN Sinergi dengan Kejaksaan Negeri di Sumut
Administrator2 min baca