“Kita berharap konsep religi itu dapat dituangkan di Masjid Agung Sergai ini, jangan kaku. Perlu dilakukan pembenahan terhadap taman masjid ini sehingga bisa menampilkan keindahan dengan pemandangan yang cukup indah penuh hiasan berbagai bunga dan ada juga di dalamnya air yang mengalir.”ujar Ustor..(R-03)
Soal Nama Masjid Agung Serdang Bedagai, Usman Sitorus Usul Ditambah “Firdaus” Lebih Indah
Usman Effendi Sitorus SAg,MSP