Babinsa Ingatkan Belajar Dengan Serius Untuk Bekal di Masa Depan – Sinarsergai
Blog

Babinsa Ingatkan Belajar Dengan Serius Untuk Bekal di Masa Depan

×

Babinsa Ingatkan Belajar Dengan Serius Untuk Bekal di Masa Depan

Sebarkan artikel ini

Pantai Cermin, Sinarsergai.com – Babinsa Koramil-08/PC, Kodim DS, Serka Iswadi memberikan pengarahan tentang wawasan kebangsaan kepada pelajar SDN 1 Desa Kuala Lama, Kecamatan Pantai Cermin, Deli Serdang, Sumut, Senin (03/04/23). 

Saat bertemu Iswadi memberikan pengarahan tentang Cinta Tanah Air dan anak bangsa sebagai generasi penerus. 

“Kepada anak-anak sekalian serius lah kalian dalam menimba ilmu.Karena apa yang kalian nanti adalah bekal saat dewasa ini untuk lebih mandiri,” ucapnya. 

Dikatakannya bahwa guru-guru yang ada disekolah ini adalah pengganti orang tua kalian disini untuk mendapatkan pendidikan. (SS/Kodim DS) 

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *